Mohon tunggu...
Rini DST
Rini DST Mohon Tunggu... Ibu Rumah Tangga - Seorang ibu, bahkan nini, yang masih ingin menulis.

Pernah menulis di halaman Muda, harian Kompas.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Dengan 3 Aturan, Permainan Go Mengajarkan Menguasai Area yang Terbentang Luas

6 Desember 2021   16:47 Diperbarui: 6 Desember 2021   17:04 869
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Harus setidaknya sekali giliran permainan, barulah boleh dimakan balik. Tentu saja bila masih memungkinkan.

Hal ini untuk menghindari gerakan bolak-balik saling memakan terus menerus.

Aturan Suicide

Aturan Suicide. Dengan meletakkan biji putih di tempat kosong, seakan mengajak bunuh diri semua biji-biji putih
Aturan Suicide. Dengan meletakkan biji putih di tempat kosong, seakan mengajak bunuh diri semua biji-biji putih

Biji tidak boleh diletakkan pada papan permainan dengan posisi bunuh diri, baik secara sendiri, dalam barisan, juga dalam kelompok. 

Sampai saat ini permainan Go masih sering dipertandingkan secara resmi. Bahkan berkembang ke banyak negara dengan berbagai aturan-aturan yang agak berbeda-beda. 

Untuk melakukan permainan Go sebagai sekedar pengisi waktu  di rumah dengan 3 aturan dasar liberty-ko-suicide, sudah sangat menyenangkan.

Seperti biasa, dalam permainan selalu ada yang menang dan kalah. Aku menentukan  kemenangan dengan menghitung banyaknya biji-biji dan titik-titik yang dikelilingi oleh biji-biji tersebut, hitam atau putih.

Bagi aku sendiri Go merupakan permainan yang sulit. Bayangkan dengan papan permainan kosong, dan seperangkat biji-biji hitam dan putih, harus mengatur strategi ...

  • Berebut menguasai area papan permainan.

  • Menghalangi lawan agar tidak menguasai area papan permainan.

Aku belum pernah mengajak, atau mengajarkan cucuku Laras untuk bermain Go. Laras masih terlalu kecil, masih TK dan berumur 4 tahun. Aku pikir, nantilah setelah duduk di SD kelas 4 atau lebih. 

Apakah Manfaat Permainan Go?

Seperti permainan edukasi pada umumnya, permainan Go adalah jenis permainan edukasi untuk megasah otak. Seseorang diajarkan untuk mengatur strategi. 

Strategi menguasai dengan baik area yang ada dihadapan kita. Dan memasang rintangan kepada lawan yang akan membentuk area lain dan akan menghancurkan area yang sedang kita bangun.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun