Mohon tunggu...
Rina Marleni
Rina Marleni Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya merupakan seorang guru yang terus belajar menjadi seorang penulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Di Sini Ku Termangu

23 Juli 2023   11:08 Diperbarui: 23 Juli 2023   11:12 84
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Aku menatap kelu 

Sebuah kenangan masa lalu

Berharap deretannya tersusun rapi dirak buku

Namun harapanku hanya semu

Tak lagi kutemui 

Hal yang sama dikala ini

Yang bisa ku baca dan ku pedomani

Aku lebih sering berteman dengan laptop dan bersendiri

Aku sering termangu dengan sederatan tugas yang silih berganti

Tak pernah tersudahi meski terus ku jalani 

Seharusnya kala sendiri, aku bisa berbagi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun