Mohon tunggu...
rinah
rinah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah seorang mahasiswa pendidikan ekonomi di salah satu universitas di Tangerang Selatan.

Selanjutnya

Tutup

Analisis

"Menggali Kekuatan Endorsement: Bagaimana Influencer Mendorong Kesuksesan Bisnis di Era Digital"

12 Desember 2024   18:44 Diperbarui: 12 Desember 2024   18:44 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Analisis Cerita Pemilih. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG


Tak asing,  kita sering menjumpai pada saat membuka flatform media sosial diponsel, banyak selebram atau para infuencer yang kita follow meracuni kita dalam berbelanja, rasanya produk yang ditawarkan tersebut selalu mampu membuat para pengikutnya ingin mempunyai atau memiliki kesamaan dengan para influencer tersebut. Bagaimana hal tersebut bisa terjadi?.
Dalam era digital saat ini, endorsement oleh influencer telah menjadi salah satu strategi pemasaran yang paling efektif untuk mendorong kesuksesan bisnis. Menggali Kekuatan Endorsement: Bagaimana Influencer Mendorong Kesuksesan Bisnis di Era Digital mengungkapkan bagaimana kolaborasi antara merek dan influencer dapat meningkatkan visibilitas signifikan dan kepercayaan konsumen.
Influencer, dengan pengaruh yang luas di media sosial, mampu menjangkau audiens yang lebih besar dan lebih tersegmentasi. Misalnya, penelitian menunjukkan bahwa influencer dengan pendekatan personal dalam promosi, seperti Tasya Farasya, dapat meningkatkan interaksi dan penjualan secara signifikan. Dengan melalui akun instagram miliknya, Tasya Farasya menjual spesialis dibidang kecantikan, dengan cara mengupload konten kecantikannya dan mampu membuktikan kredibilitasnya sebagai beauty influencer yang terpercaya.  Selain itu, endorsement tidak hanya meningkatkan kesadaran merek tetapi juga menciptakan buzz yang dapat memperluas jangkauan produk, memperkuat citra positif merek dimata publik serta membangun kepercayaan dan kredibilitas merek melalui rekomendasi yang dianggap lebih personal dan autentik.  
Namun, penting untuk memilih influencer yang tepat dan membangun hubungan yang transparan untuk mencapai hasil yang optimal. Dengan strategi yang tepat, endorsement dapat menjadi kunci sukses dalam manajemen bisnis di era digital ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun