Mohon tunggu...
RINA SARIAYU
RINA SARIAYU Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

Hobi saya menulis, membaca dan membuat Opini ataupun artikel tentang pendidikan, masyarakat dan pertumbuhan ekonomi diindonesia.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Optimalisasi Pertumbuhan Ekonomi Dengan Membangun Infrastruktur Irigasi

1 Desember 2023   06:45 Diperbarui: 1 Desember 2023   06:52 103
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Provinsi Sumatera Selatan membangun 8 bendungan saluran irigasi sepanjang 119.961m dan 200 unit pintu air irigasi melalui dinas pengelolaan sumber daya air (PSDA) dan kickoff rehabilitasi irigasi tahun 2023. Bertempat didesa Tanjung Baru Kecamatan Tanjung Tebat Kabupaten Lahat.
Program Gubernur Herman Deru dalam Pembangunan infrastruktur irigasi diseluruh kabupaten/kota di Sumatera Selatan mulai dari tahun 2019 -- 2023 adalah sebagai berikut:

1. Pembangunan dan perbaikan saluran irigasi sepanjang 119.961m, perbaikan bangunan bendungan sebanyak 8 unit, perbaikan air irigasi kurang lebih 200 unit.
2. Membentukn mengangkat masyarakat setempat menjadi petugas operasi dan pemelihara irigasi diseluruh kabupaten Muara Enim, Oku Timur, Ogan Ilir, dan Ogan Komering Ilir serta memberikan intensif perbulan kepada petugas operasi dan pemelihara irigasi.
3. Pembangunan daerah irigasi Rawa Baru seperti daerah irigasi Rawa Lebak Palas dikabupaten Ogan Ilir dan daerah irigasi Sungai pinang dikabupaten Banyuasin.
4. Melakukan revitalisasi daerah irigasi rawa yang selama ini belum tersentuh seperti daerah Rawa Rantau Panjang didaerah kabupaten Musi Rawas.
Program ini dibuat untuk membantu para petani dalam pengolahan tanah pada saat proses pembajakan sehingga tanah dapat diolah secara merata, dengan adanya pengairan kelembaban tanah menjadi terjaga sehingga membuat tanah menjadi subur.

Fungsi irigasi bagi para petani didaerah yang memiliki curah hujan rendah atau tidak ada ialah ;
1. Memasok kebutuhan air pada petani sawah atau tanaman lainnya
2. Menjamin ketersediaan air dimusiim kemarau
3. Menurunkan suhu tanah
Tanpa adanya irigasi atau pengairan yang cukup sebagian besar tanaman yang menjadi komoditas pertanian tidak akan tumbuh subur dan siap panen.
Dengan adanya pembangunan saluran irigasi ini Gubernur Sumsel berharap bisa mensejahterakan kehidupan para petani yang ada di seluruh provinsi Sumsel.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun