Karakeristik filsafat yunani ialah Rasionalisme. Rasionalisme berada di puncak karena orang sofis, Dalam melihat Rasionalisme sofis harus memahami latar belakangnya. latar belakang terdapat pada pemikiran filsafat.
1. Thales
  Thales lahir pada 624 SM dan wafat pada 546 SM  Thales adalah seorang melitus, diberi gelar bapak filsafat karena beliau orang pertama yang berfilsafat.
 Thales mengemukakan pemikirannya tentang air, menurutnya bumi ini terapung diatas air dan Thales melihat bahwa air adalah sesuatu yang sangat diperlukan dalam kehidupan (Mayer,1950:18).
2. Anaximander
 Anaximander menjelaskan bahwa substansi pertama bersifat kekal dan ada dengan sendirinya (mayer, 1950: 19). Dan beliau mengatakan itu adalah udara, udara adalah sumber kehidupan.
3. Heraclitus
Lahir pada 544 SM dan wafat pada 484 SM, Heraclitus menyatakan " engkau tidak dapat terjun ke sungai yang sama dua kali karena air sungai selalu mengalir" ( Warner, 1961:26).
pemikiran Heraclitus alam semesta ini selalu dalam keadaan berubah, maksudnya seperti yang dingin menjadi panas, dan begitu juga sebaliknya. Berarti jika akan memahami kehidupan kosmos, kita harus mengetahui bahwa kosmos dinamis. Kosmos tidak pernah diam, dia selalu bergerak, dan bergerak berarti berubah.
 Pernyataan "semua mengalir" berarti semua berubah, pernyataan ini mengandung definisi bahw kebenaran selalu berubah, tidak tetap.
4. Paramindes