Mohon tunggu...
Humaniora

Perayaan Ulang Tahun Merupakan Berita Duka bagi Keluarga yang Ditinggalkan

23 November 2015   19:39 Diperbarui: 23 November 2015   20:54 33
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Turut berduka cita meninggalnya mama dari yusuf koe hua (k chelo) salah satu pelatih dari tim sumba barat daya dalam flobamora cup
Biasanya hari ulang tahun dirayakan dengan sebuah perayaan yang biasanya ucapan "selamat ulang tahun" dan lagu selamat ulang tahun dinyanyikan oleh kerabat, teman, sahabat dan keluarga. Tapi bagaimanakah jika hari ulang tahun juga menjadi hari terakhir melihat dunia ini, yang pasti ucapan "selamat ulang tahun", lagu selamat ulang tahun yang biasanya dinyanyikan tidak didengar yang ada hanyalah kesedihan dari keluarga tercinta, kerabat dan sahabat yang ditinggalkan.

Sabtu (21/11/2015). Hal ini dialami oleh k chelo dan keluarga, tidak ada kue ulang tahun yang diberikan kepada mamanya, ucapan "selamat ulang tahun" dan lagu selamat ulang tahun. mungkin diucapkan namun dengan ucapan kesedihan dan raut muka yang sedih karena hari ulang tahun mamanya juga merupakan berita duka yang mendalam karena sang mama tercinta menghembuskan napas terakhirnya dihari yang sama. Semoga mama tercinta k chelo diterima disisi bapa yang maha kuasa dan menjadi pendoa bagi keluarga yang ditinggalkannya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun