Wow, tak terasa kita sudah sampai ke Cara Mudah Menulis II dan pastikan belenggu takut jujur sudah sirna dari pikiran kita. Takut tak bagus, kurang percaya diri juga sudah lepas dari pikiran kita. Apalagi sifat malu enyahkan segera.Â
Ganti dengan motivasi. Prof. Dasman Lanin, M.Pd, Ph.D dosenbFIS UNP pernah membagikan pengalamannya kepada penulis dan mahasiswa tergabung pada Pelatihan DAD IMM, bahwa ketika beliau kuliah S2 membawa catatan kecil ke toilet. Karena ide dan kata-kata yang akan ditulis itu tiba-tiba muncul. Jika kita tunggu keluar toilet dulu kata beliau keburu hilang ide tadi. Jadi kiat ini pun bisa kita pakai. Bawalah catatan kecil ke mana saja.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H