Mohon tunggu...
Riana Nurhasanah
Riana Nurhasanah Mohon Tunggu... Lainnya - Reporter - Content Writer

Anak Sastra yang Nggak Nyastra-Nyastra Banget

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kenapa Orang Indonesia Suka Misuh Pakai Nama Binatang? Emangnya Mereka Salah Apa, Sih?

28 Oktober 2022   22:11 Diperbarui: 28 Oktober 2022   22:18 838
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Meski nggak semuanya— karena ada juga anjing yang lucu dan menggemaskan— tapi tetap saja umpatan anjing jadi umpatan yang paling kasar sepanjang sejarah.

sumber: twitter.com
sumber: twitter.com

Jadi, bisa disimpulkan bahwa umpatan-umpatan menggunakan nama hewan ini sudah melekat, dan menjadi tradisi turun-temurun dari nenek moyang kita. Beberapa orang merasa keren saat mengekspresikan kekesalannya pakai nama binatang, pun dengan beberapa lainnya yang ikut-ikutan saja karena sering mendengar dan mencontoh kawan dan orang-orang di sekitarnya.

Ini sebenarnya kebiasaan buruk. Tentu kodrat manusia dengan binatang diciptakan dengan derajat, tingkatan, keunikan, dan perbedaannya sendiri, baik dalam segi kepintaran, budi pekerti, akhlak, maupun kemampuan berpikir.

Dalam agama sendiri (asikk, bawa-bawa agama dikit nih), memaki atau menghina pake nama binatang itu dilarang dan hukumnya haram, bro haram.

Tentunya di agama manapun, pasti mengajarkan untuk berkata dan berbicara hal-hal baik saja.

Duhh, apalagi miris deh kalo hal yang dianggap biasa di zaman sekarang ini malah dijadikan contoh sama anak-anak kita. 

Belajarlah untuk menghargai sesama manusia. 

Mengubah kebiasaan buruk bisa dimulai dari diri sendiri. So, mari belajar bertutur kata halus atau lebih baik diam. Karena di zaman sekarang, orang yang keren itu adalah orang yang nggak ngomong kasar.

Mending kalo kamu lagi kesel, tarik nafas, simpan energi untuk hal baik supaya bisa berpikir jernih. Misuh boleh, ngeluh boleh, nangis juga boleh. Atau kalo mau teriak, teriak ajaa “aaaaak” gituu.

Soalnya ngeri kalau pas kamu absen daftar nama hewan yang terdzolimi di atas, mereka ngerti terus langsung datangin kamu. Karna shock, yang ada lari dan malah dikejar. Kan ribet urusannya wkwkwk

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun