Mohon tunggu...
Rhasya Alvaro
Rhasya Alvaro Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar SMAN 1 RAJAGALUH Kelas 12

Penggemar sepakbola, club favorit Liverpool. Pernah membuat film dan penggemar video games

Selanjutnya

Tutup

Film

Review Series Pertaruhan 2

1 Februari 2024   15:33 Diperbarui: 1 Februari 2024   15:47 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Review series pertaruhan 2

diawal kita diperkenalkan dengan karakter utama yang bernama elzan dimana sang tokoh utama elzan sedang mencari kehidupan yang aman dan tenang bersama adik dan sepupu nya tapi elzan dan keluarga kecilny mengalami kendala karena sering kali di teror oleh musuh musuh lamany seorang bandar judi

menurut saya alur cerita series ini sangat menarik tetapi masih banyak yang mengganjal karena episode yang terlalu di paksakan sampai menuju ending cerita nya terasa gampang dan terlalu banyak keberuntungan sang tokoh utama hal itu yang membuat alur cerita serasa tidak begitu masuk akal 

banyak adegan atau koregrafi yang terkesan di buat buat belum lagi kisah drama romansa yang begitu terlalu di paksakan 

tapi selebihnya series ini dapat nikmati dengan enjoy untuk mengisi waktu luang kalian tentuny tidak film atau series yang jelek hanya saja selera kita yang berbeda

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun