4. Coba permainan dua puluh pertanyaan
Selain pesan bersambung, Anda juga bisa mencoba permainan interaktif lain dengan menggunakan fitur Independent Swiveling Seat di mobil Hyundai satu ini. Contohnya adalah permainan dua puluh pertanyaan, atau lebih dikenal dengan nama 20 questions.Â
Dalam permainan ini, Anda bisa mengajukan pertanyaan secara estafet dan bersambung. Jawab pertanyaan sejujurnya sehingga melalui permainan ini Anda dapat mengenal satu sama lain dengan lebih baik.Â
5. Menonton film edukatif Â
Hiburan dalam bentuk visual pada umumnya menjadi pilihan favorit si kecil. Oleh sebab itu, tidak salah kalau Anda memberikan tontonan film pada anak selama perjalanan panjang. Perlu dicatat bahwa Anda perlu memilih tontonan yang edukatif dan pastinya seru untuk anak.Â
Dengan begitu, dijamin mereka akan tenang dan tidak rewel. Apalagi, ada banyak port charger di dalam mobil Hyundai STARIA. Â Jumlah port chargernya mencakup 5 sampai 7 colokan USB dan wireless. Jadi, Anda tidak perlu khawatir smartphone atau ipad mati karena terlalu lama digunakan si kecil.
6. Merangkai puzzle bergambar
Tak hanya menggambar dan menonton, sarana bermain edukatif lain yang bisa dilakukan selama perjalanan di dalam mobil ada banyak, contohnya merangkai puzzle bergambar. Anda bisa menyiapkan puzzle sebelum perjalanan di kargo mobil.Â
Apabila sewaktu-waktu si kecil sudah menunjukkan gelagat bosan, Anda bisa tawarkan permainan tersebut. Apalagi, kabin mobil Hyundai satu ini yang luas dapat memudahkan mereka untuk bermain puzzle dengan bebas. Namun, pastikan Anda menyetir dengan hati-hati supaya tidak mengganggu fokus si kecil.Â
Â
Menggabungkan berbagai aktivitas seru di atas dijamin dapat membunuh waktu sekaligus rasa bosan anak. Dengan demikian, perjalanan Anda dan si kecil akan lebih menyenangkan. Apalagi, ditemani dengan Hyundai STARIA yang luas dan nyaman.