Mohon tunggu...
Wira R
Wira R Mohon Tunggu... Editor - Belajar menulis

Menulis adalah menuangkan pemikiran didalam sebuah text.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Politik, Agama, dan Negara

22 September 2018   12:51 Diperbarui: 22 September 2018   13:17 509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dimana konflik kedua elemen tersebut sedang dan menjadi tranding topik di berbagai pulau di tanah air tercinta saat ini.

Ketertarikan saya juga berangkat dari berita-berita yang saling bersinggungan dan bertolak belakang di berbagai pers dan media.

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) adalah Kepolisian Nasional di Indonesia, yang bertanggung jawab langsung di bawah Presiden. Polri mempunya moto : Rastra Sewakotama, yang artinya Abdi Utama bagi Nusa Bangsa.

Polri mengemban tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah Indonesia yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat; menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat. Polri dipimpin oleh seorang Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri). Sejak 13 Juli 2016 jabatan Kapolri dipegang oleh Jenderal Polisi Tito Karnavian. (Wikipedia)

Melihat realitas , fakta, dan juga beserta bukti kekerasan aparat kepolisian terhadap gerakan mahasiswa apakah perbuatan tersebut merupakan bagian dari abdi utama bagi nusa dan bangsa ?

Polri mengemban tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah Indonesia yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat; menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat.

Apakah tugas nya mempunyai tujuan yang baik dan benar ketika melakukan kekerasan terhadap gerakan mahasiswa ??

JAWABAN NYA BISA YA DAN JUGA TIDAK!!

mahasiswa adalah juga bagian dari masyarakat, bagian dari elemen negara yang dari jejak rekam dan sejarahnya melalui pemikiran-pemikirannya mampu melakukan perubahan baik berupa revolusi maupun evolusi di suatu negara.

Apakah mahasiswa yang mengaspirasikan pemikirannya dengan cara anarkis merupakan tujuan yang baik dan benar ?

JAWABANNYA SALAH!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun