Mohon tunggu...
Fonna Fetria
Fonna Fetria Mohon Tunggu... -

Gadih minang

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Drama Macam Apa Ini

23 Juli 2016   17:42 Diperbarui: 23 Juli 2016   17:50 65
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Aku tak mengerti akan sekenario yg kau buat.

Aku menjadi ragu akan cerita yg ku lakoni.

Aku semakin tak paham dengan peran ku yg sesungguhnya.

Entah bagaimana cerita ini kau buat.

Entah bagaimana drama ini kau bintangi.

Sejak kapan peran ku sebagai wanita pendamping berakhir.??

Sejak kapan pemeran wanita itu hadir.??

Kenapa aku tak pernah sadar bahawa aku telah tersingkir.??

Aku masih bingung kapan kontra diantara kita terjadi.??

Apakah kisah kita sudah menempati posisi klimaks.??

Dan kenapa tak ada penyelesaian setelahnya.??

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun