Mohon tunggu...
Raudhatul Ilmi
Raudhatul Ilmi Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer & Script Writer

Jangan Pernah Protes pada Proses

Selanjutnya

Tutup

Kurma

Berstatus Musafir, Lebih Baik Lanjut Puasa atau Qadha Saja?

9 April 2023   12:37 Diperbarui: 9 April 2023   14:27 315
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hal ini Seperti yang dicontohkan oleh Rasulullah yang pernah memilih untuk tetap puasa ketika beliau berstatus musafir.

Kala itu didalam rombongan ada yang memilih puasa dan ada yang tidak. Namun perbedaan yang ada diantara mereka tidak membuat mereka saling mencela bahkan mereka saling menghormati perbedaan yang ada.

Karna jika kondisinya seperti diatas yang jadi patokan itu bukan wajib dan tidak wajib melainkan perkara keutamaan dari sebuah amalan. Maka dalam hal ini dikembalikan lagi apakah seseorang tertarik meraih keutamaan.

Jika memang ingin mendapatkan keutamaan silahkan puasa namun jika tidak pun tidak masalah untuk tidak puasa dan menggantikannya dihari yang lain. Karna didalam Alquran pun  yang disebutkan itu status musafirnya bukan kondisi orangnya.

3. jika puasa membuat anda mendapatkan kesulitan yang sangat berat bahkan bisa mengantarkan pada kematian maka wajib bagi anda untuk tidak berpuasa pada hari tersebut, seperti yang pernah dicontohkan rasululah saat penaklukan kota mekkah .

Keringanan keringanan yang sudah Allah berikan dan petunjuk yang sudah Rasulullah contohkan diharapkan bisa menjadi panduan dan inspirasi kita dalam mengambil keputusan antara berpuasa atau qadha disaat berstatus sebagai musafir.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun