"Shin Tae-Yong Balas Sindiran Thomas Doll dengan Elegan" yang mampu meraup 5814 views padahal ia sama sekali tidak menarik hati admin kompasiana untuk memberikan label pilihan namun mampu menggaet hati para pembaca diluar sana.
Yang pertama adalah artikel kategori olahraga yang saya tulis dengan judul "Program Guru Penggerak tidak ada Gunanya?!" yang mana juga nihil label pilihan tapi mampu mendapatakan 23.087 views.
Hal yang tak jauh berbeda juga terjadi pada artikel Kategori pendidikan yang saya tuliskan dengan judulDari hal ini saya jadi ingat ungkapan dari kompasiner lain bahwa tugas kita itu hanya menulis, biarkan tulisan tersebut menemui takdirnya.
Saya rasa itu benar adanya, karna saya pernah coba menulis artikel yang menurut saya itu cukup menarik tapi pembacanya malah tidak seberapa, sedangkan artikel lain yang saya tulis dan terkesan biasa aja justru banyak pembacanya.
Kesimpulannya kamu tidak akan bisa memastikan tema yang sedang trend atau judul yang menggigit bahkan dapat label khusus dari admin akan mampu meraup banyak pembaca namun yang paling penting pastikan kamu menulis sesuatu dengan perasaan bahagia sehingga kamu bisa selalu menikmati aktivitas menulismu sepanjang waktu.
Salam kompasianer
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H