Total dana pensiun yang harus anda kumpulkan adalah sebesar Rp2,6 miliar dengan tingkat estimasi return investasi yang diperoleh sebesar 7%. Namun, angka tersebut bisa  berubah apabila profil risiko anda juga berubah, karena seperti apa yang pernah penulis bahas dalam artikel investasi yang sudah berlalu yakni tingkat profil risiko dapat mempengaruhi instrumen investasi yang akan anda pilih, sehingga secara tidak langsung akan  mempengaruhi tingkat return yang akan didapatkan.
Demikian bahasan kali ini semoga bisa sedikit memberikan inspirasi dalam mempersiapkan dana pensiun dari sekarang untuk kebahagian dimasa saat sudah tak aktif lagi bekerja. Salam sehat salam semangat
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H