Mohon tunggu...
ratna net
ratna net Mohon Tunggu... -

menulis apa yang ingin ku tulis, membaca apa yang ingin ku baca, berpetualang menikmati keindahan ciptaan Tuhan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Semoga Sukses ya Dek....

30 Agustus 2011   13:37 Diperbarui: 26 Juni 2015   02:21 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

hemmm...udah malam aja...

sebelumnya aku mau ngucapin happy eid mubarak yah buat sodara-saudariku umat muslim yang merayakannya.

ini aku barusan pulang nganterin adek aku yang paling bontot ke agen bis damri untuk melanjutkan perjalanannya ke pontianak dan besok tgl 31 agustus jam 3 sore melanjutkan perjalanan lagi ke yogyakarta. ummm, kotaku lumayan jauh dari ibu kota propinsi kalimantan barat (Pontianak), ditempuh kurang lebih 12 jam perjalanan darat menggunakan bus, ada banyak alternatif bus yang bisa dipakai untuk bisa sampai ke nanga pinoh, kab.Melawi ini.

yaaa, adik ku yang paling bontot akhirnya sampai juga kejenjang pendidikan yang lebih tinggi lagi setelah SMA, padahal dulu waktu aku tinggalkan dia masii lugu sekali, masi SD tapi sekarang udah mau kuliah aja.

Aku anak ke dua dari 3 bersaudara punya satu kaka cewe dan satu adek cowo, aku dan kaka ku sudah menyelesaikan pendidikan di strata satu dan sekarang sudah bekerja, and now adik kami sedang berjuang untuk mengejar cita-citanya. Dia memilih kota pelajar Yogjakarta sebagai tempatnya untuk menuntut ilmu, sebagaimana tempat yang dulunya pernah dipilih aku dan kakak ku waktu kuliah, yup Yogjakarta, kota yang sangat berkesan buat ku, kota pelajar dengan segudang pelajaran yang pernah aku dapat disana, disana aku sudah belajar banyak, belajar tentang hidup dan kehidupan, dan aku bangga bisa menyelesaikan studiku disana dan pulang kekampung halaman dengan aman..hehehee

Yaaaa aku berharap semoga adek ku bisa kuliah dengan bener, dan tidak mengecewakan orang tua...

sukses ya dek...semangad..........

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun