Mohon tunggu...
RASTONO HIMURA
RASTONO HIMURA Mohon Tunggu... Guru - SMAN 1 KROYA

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Guru Tergantikan oleh ROBOT!

7 Desember 2022   16:47 Diperbarui: 7 Desember 2022   17:06 240
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kroya, 07-12-2022, Dewasa ini teknologi informasi dan komunikasi (TIK) dalam perkembangannya sangan pesat dalam berbagai kegiatan contohnya:

1. Ibu rumah tangga mencari informasi tentang bagaimana cara memasak ayam kebuli.

2. Alat tranportasi sudah menggunakan media TIK.

3. Para pekerja menggunakan media informasi dan komunikasi dalam menjalankan tugasnya

4. Peserta didik cenderung sering memakai Gadget atau Handphone dari pada buku hardcopy

Pertanyaannya : apakah peserta didik tidak butuh lagi Guru?

sahabat kompasiana.com mari kita diskusi bersama....

Robot adalah seperangkat alat mekanik yang bisa melakukan tugas fisik, baik dengan pengawasan dan kontrol manusia, ataupun menggunakan program yang telah didefinisikan terlebih dahulu (kecerdasan buatan). Istilah robot berawal bahasa Ceko “robota” yang berarti pekerja atau kuli yang tidak mengenal lelah atau bosan. Robot biasanya digunakan untuk tugas yang berat, berbahaya, pekerjaan yang berulang dan kotor. Biasanya kebanyakan robot industri digunakan dalam bidang produksi. Penggunaan robot lainnya termasuk untuk pembersihan limbah beracun, penjelajahan bawah air dan luar angkasa, pertambangan, pekerjaan "cari dan tolong" (search and rescue), dan untuk pencarian tambang. Belakangan ini robot mulai memasuki pasaran konsumen di bidang hiburan, dan alat pembantu rumah tangga, seperti penyedot debu, dan pemotong rumput.

Saat ini hampir tidak ada orang yang tidak mengenal robot, namun pengertian robot tidaklah dipahami secara sama oleh setiap orang. Sebagian membayangkan robot adalah suatu mesin tiruan manusia (humanoid), meski demikian humanoid bukanlah satu-satunya jenis robot. (https://id.wikipedia.org/wiki/Robot)

Dari beberapa definisi di atas, kata kunci yang ada yang dapat menerangkan pengertian robot adalah:

  • Dapat memperoleh informasi dari lingkungan (melalui sensor)
  • Dapat diprogram
  • Dapat melaksanakan beberapa tugas yang berbeda
  • Bekerja secara otomatis
  • Cerdas (intelligent)
  • Digunakan di industri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun