Mohon tunggu...
Rara Arifah
Rara Arifah Mohon Tunggu... -

13 tahun, salah satu murid dari Madania ISWCS, Parung-Bogor, mencintai karya tulis, berharap dapat menjadi penulis terkenal! :'D

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Saat Keberhasilan Melewati Kegagalan

11 Oktober 2011   08:06 Diperbarui: 26 Juni 2015   01:05 102
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Saat Anda merasa bahwa suatu keberhasilan adalah kebahagian yang indah, itu adalah suatu fakta yang benar. Tapi dalam menggapai suatu keberhasilan, tentunya ada usaha yang harus dilakukan dengan maksimal. Namun bagaimana rasanya jika saat kita telah merasa bahwa kita telah melakukan usaha yang maksimal dan melelahkan, ternyata nyatanya tetap saja membuat kita tidak berhasil menggapai suatu impian itu, rasanya sungguh menyedihkan dan menyakitkan hati dan perasaan. Apalagi bila kita merasa bahwa suatu kegagalan itu terjadi bukan karena Anda, tetapi karena seseorang yang sama sekali tak mengerti akan perasaan dan keinginan Anda untuk menggapai suatu keberhasilan itu.

Tapi, inilah hidup. Walau pun saya sendiri tak mengerti bagaimana suatu perjuangan yang sesungguhnya itu seperti apa, saya yakin Anda semua dapat mengatasi permasalahan yang akan datang dengan sendirinya atas pemikiran, pemahaman, dan kesabaran yang dapat membuat suatu kegagalan itu menjadi suatu kebahagian yang memang tak akan pernah membuat Anda melupakan suatu kegagalan tersebut dengan mudah. Namun bagi saya, jangan pernah berani berusaha untuk mengejar suatu keberhasilan, jika anda tak berani untuk melakuan suatu kegagalan. Jadi, wajar saja bila kita menghadapi suatu kegagalan. Namun yakinlah, dibalik semua kegagalan itu, pasti ada suatu keberhasilan yang nantinya akan membuat anda bangga atas diri anda sendiri, dan orang lain. BERJUANG!!! :D

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun