Ketika merengkuh piala M4 World Championship, ECHO Esports diperkuat oleh mayoritas pro player muda yang memiliki kisaran umur 17-18 tahun.
Selanjutnya, M-Series Mobile Legends edisi ke-5 atau M5 World Championship akan digelar di Filipina.
Tak menutup kemungkinan tim tuan rumah akan kembali berjaya mengingat dominasinya dalam beberapa tahun terakhir yang konsisten ditambah dukungan langsung dari para pendukungnya.
Layak dinanti bakal seperti apa peta kekuatan di M5 World Championship mendatang.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI