Telur adalah makanan yang terbilang sangatlah umum dan pastinya setiap orang pernah melihatnya dan memakannya. Telur sendiri adalah makanan pokok yang biasa dimakan oleh orang dari negeri manapun. Di kasus kali ini Telur dapat diolah menjadi sesuatu yang sangat mengejutkan, yaitu telur busuk yang dapat dimakan.
Apakah kalian pernah dengar tentang Century Egg? Century egg atau telur seribu tahun ini ternyata adalah makanan khas yang berasal dari china. Telur ini berwarna coklat, isinya berwarna abu-abu dan berbau tidak sedap. Tekstur dari century egg ini seperti jelly yang padat dan tidak terlalu kenyal sehingga telur dapat dipegang dengan tangan kosong.Â
Jika dilihat dari luarnya, telur ini terlihat seperti telur normal tanpa keanehan tekstur apa pun sehingga terlihat seperti telur yang normal. Proses pembuatan telur ini membutuhkan waktu sekitar 4 – 5 minggu, walaupun Namanya telur seribu tahun tapi pembuatannya gak perlu waktu seribu tahun ygy.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H