Mohon tunggu...
Muhamad Ibadurahman
Muhamad Ibadurahman Mohon Tunggu... Freelancer - Aktivis Mahasiswa

Jika kalian ingin menjadi pemimpin besar, menulislah seperti wartawan dan bicaralah seperti orator. (H.O.S. Tjokroaminoto)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Panitia Sembilan, Anggota, Tugas dan Tujuan Dibentuknya Lengkap

6 Oktober 2021   09:38 Diperbarui: 6 Oktober 2021   09:52 1902
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Ada berbagai persiapan dilakukan para pejuang sebelum mengumumkan hari kemerdekaan pada 17 Agustus 1945, salah satunya membentuk panitia sembilan. Panitia tersebut dibentuk pada sidang kedua Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan (BPUPKI), yakni 10-16 Juli 1945.

Latar belakang pembentukan panitia sembilan karena rumusan dasar negara Indonesia oleh BPUPKI belum juga terbentuk. Maka dari itu, BPUPKI istirahat selama sebulan penuh dan digantikan sementara oleh panitia sembilan. Mari kita simak penjelasan berikut ini.

A. Anggota

1. Ir. Soekarno (ketua)

2. Drs. Mohammad Hatta (wakil ketua)

3. Mr. Alexander Andries Maramis (anggota) 4. Abikoesno Tjokrosoejoso (anggota)

5. Abdoel Kahar Moezakir (anggota)

6. H. Agus Salim (anggota) 7. Mr. Achmad Soebardjo (anggota)

8. Kiai Haji Abdul Wahid Hasjim (anggota)

9. Mr. Mohammad Yamin (anggota)

Sesuai dengan namanya, tim ini terdiri dari sembilan orang. Adapun, panitia sembilan diketuai oleh Ir Soekarno dan didampingi oleh wakilnya Drs Mohammad Hatta.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun