Mohon tunggu...
Ragil Alhafiz
Ragil Alhafiz Mohon Tunggu... Sekretaris - Jurnalis - Aktivis

Penulis

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pemberdayaan UMKM Masyarakat Desa Teluk oleh KKN UINSU 173

1 Oktober 2024   13:24 Diperbarui: 1 Oktober 2024   13:42 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar : Divisi Publikasi dan Dokumentasi KKN UINSU 173

Langkat -- Sebagai bagian dari program kerja tambahan yang diinisiasi oleh Lembaga Pengabdian Masyarakat Universitas Islam Negeri Sumatra Utara (UINSU) Medan, Mahasiswa KKN 173 Desa Teluk menyelenggarakan Program kerja yaitu Pencegahan Kemiskinan yang bertemakan"Pemberdayaan UMKM dalam meningkatkan ekonomi Masyarakat ". " Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 10 Agustus 2024, di Desa Teluk, Kecamatan Secanggang.

Pemberdayaan UMKM ni ditujukan kepada Para Ibu PKK dan Para Pelajar SMK Maju Secanggang dalam menangani permasalahan Pengangguran yang ada di Indonesia. pengangguran di Indonesia yang semakin sering terjadi. Mahasiswa KKN 173 berharap, melalui kegiatan ini, mereka dapat memberikan wawasan dan solusi praktis bagi masyarakat dan generasi muda dalam menghadapi tantangan sosial yang ada di masyarakat.

Salah satu peserta Kegiatan ini mengungkapkan kegembiraannya:

"Kami sangat senang dengan kehadiran kakak-kakak KKN di desa kami. Saat diajak mengikuti Kegiatan UMKM, kami sangat antusias. Selain bisa berkenalan dengan kakak-kakak dari KKN 173 UINSU, kami juga mendapatkan ilmu baru yang bermanfaat. Kami akan selalu bersedia mengikuti kegiatan positif seperti ini."

Melihat antusiasme yang besar dari para remaja Desa Teluk, Mahasiswa KKN 173 merasa semakin termotivasi untuk melaksanakan Pemberdayaan UMKM dengan maksimal. Kegiatan ini berlangsung dengan sukses, terlihat dari tingginya partisipasi peserta yang aktif membuat produk dan memasarkan produk tersebut seperti produk jajan, makanan dan minuman yang sering dijualkan, dan memeberi tempat kepada pedagang UMKM Desa Teluk dengan membuat bazar di Hari Perlombaan memeriahkan Hari Kemerdekaan 17 Agustus. Hal ini menunjukkan bahwa Progam UMKM ini dapat memotivasi Masyarakat dan juga Para Pelajar terkhususnya. 

Kegiatan Pemberdayaan UMKM ini diharapkan dapat memberikan dampak positif jangka panjang bagi masyarakat dan para remaja Desa Teluk, serta menjadi bagian dari upaya mengurangi angka pengangguran di Indonesia 

(Desa Teluk, 22 Agustus 2024)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun