Akupuntur dapat membantu menormalkan kadar gula darah bagi yang mengalami diabetes tipe 2. Dari penelitian ilmiah, akupuntur terbukti baik dalam menurunkan kadar gula darah.Â
Penurunan gula darah ini tidak bersifat permanen, melainkan bergantung kepada akupuntur secara terus menerus. Hal ini sifatnya wajar, karena diabetes tipe 2 ini berhubungan dengan diet terus menerus untuk penumbuhan sel sel di pancreas yang berfungsi menghasilkan hormon insulin.Â
Berikut saya rangkumkan titik titik akupuntur untuk diabetes tipe 2 dari berbagai sumber. Semoga bermanfaat bagi pasien diabetes tipe 2 atau untuk praktisi akupuntur disini.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H