Mohon tunggu...
Raditya Anugrah
Raditya Anugrah Mohon Tunggu... Pramusaji - Introvert

Pria Introvert biasa yang selalu numpang lewat dimana pun berada

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Merasa Kedinginan? Coba 3 Tips Ini untuk Menghindari Rasa Dingin

12 Oktober 2022   01:00 Diperbarui: 12 Oktober 2022   01:01 941
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menggigil Kedinginan | Sumber: Merdeka.com

Mandi air panas juga dapat dilakukan setiap hari dan setiap waktu. Jadi, cukup cocok untuk yang malas mandi saat cuaca sedang dingin.

3. Jangan Gunakan Kipas Angin dan AC

Kipas angin dan AC digunakan untuk membuat udara sejuk saat cuaca sedang panas. Penggunaan kedua alat itu tidak dianjurkan saat cuaca sedang dingin. Karena, saat tubuh kita sedang kedinginan dan terkena udara dari kedua alat itu, maka dapat berpotensi suhu tubuh kita menurun di bawah normal akibat terkena suhu yang terlalu dingin.

Saat cuaca dingin, lebih baik matikan kipas angin dan AC yang ada di rumah. Jangan digunakan sampai suhu udara sudah benar-benar normal dan hangat lagi. Biarkan tubuh kita berkeringat tanpa kipas angin dan AC, karena itu menandakan suhu tubuh kita sudah mulai kembali normal.

Selain membuat ruangan terasa gerah, kita juga menghemat penggunaan listrik setiap bulan.

Masih banyak cara-cara yang bisa dilakukan, namun saya hanya memberikan tips berdasarkan apa yang saya lakukan. Sekedar berbagi sedikit tips saja. Semoga bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun