Spoiler awal dari One Piece chapter 1100 telah dirilis hari Selasa, 28 November 2023, yang dimana akan membawa gambaran awal yang menarik mengenai apa yang akan ditawarkan pada chapter ini. Meskipun untuk beberapa detail kurang menunjukan konteks yang signifikan, tetapi dengan spoiler awal untuk One Piece chapter 1100 ini akan diuraikan selama minggu ini.
Berikut ini spoiler awal dari One Piece Chapter 1100.
Spoiler awal One Piece chapter 110 perlihatkan Kuma tiba di kampung halaman Luffy.
Baca juga: Sinopsis dan Tempat Baca One Piece Chapter 1100, Keterlibatan Dr.Vegapunk Terhadap Perasaan KumaBRIEF SPOILER OF ONE PIECE CHAPTER 1100 pic.twitter.com/g3eg4YGoGT--- ONE PIECE () Spoilers (@OP_SPOILERS2023) November 28, 2023
Spoiler dari One Piece chapter 1100 ini dipublikasikan oleh Pewpiece, yang dimana dalam chapter tersebut menyebut jika perilisan dari chapter 1101 dari manga One Piece akan berjalan seperti biasa yang artinya tidak akan ada jeda libur setelah perilisan chapter 1100 ini.
Adapun untuk One Piece chapter 1100 dimulai dengan Saturn yang memaksa Kuma untuk dapat menjadi Shicibukai dan menjadi seorang cyborg yang tak mempunyai pikiran, atau dia dan Bonney yang akan ditangkap.
Kuma pun terus mematuhi perintah tersebut, tetapi dia menegosiasikan keamanan dari Bonney sebagai imbalannya.
One Piece chapter 1100 kemudian menunjukan adanya pembedahan untuk keduannya yang membutuhkan waktu yang cukup lama dan ini dilakukan di Egghead di area yang menjadi pengawasan dari Kizaru.
Setelah operasi selesai, Bonney pun kembali ke Sorbet dan Kuma menjadi Shicibukai. Penggemar juga dapat melihat reaksi dimana Shicibukai lama yang bereaksi terhadap Kuma.