Dalam konteks anime olahraga, bola basket menjadi salah satu tema yang populer selain sepak bola. Kenyataannya, anime dengan tema basket juga memiliki kesuksesan yang sebanding dengan anime sepak bola.
Berikut ini adalah rekomendasi 4 anime yang dapat Anda tonton dengan tema basket
1. Ro-Kyu-Bu!
Pertama dalam daftar ini adalah anime Ro-Kyu-Bu! dimana anime menceritakan kisah dari Subaru Hasegawa yang mempunyai ambisi untuk dapat menjadi seorang superstar dalam hal ini adalah bola basket. Namun, hal ini terhenti saat tim bola basket di sekolah Subaru memutuskan untuk berhenti melakukan aktivitasnya selama satu tahun penuh.
Subaru pun tekejut dengan adanya berita tersebut dan dia pun memutuskan untuk dapat bermain di bola basket lagi.
Suatu hari, bibi dari Subaru yaitu Mihoshi Takamura mengundangnya untuk melatih tim bola basket purti Akademi Keinshin yang diamana dia melatih cara bermain olahraga tersebut, Subaru pun enggan untuk melatih tim tersebut.
Suatuh hari dia bertemu siswa kelas enam bernama Tomoka Minato, Maho Misawa, Airi Kashi, Hinata Hakamada dan Saki Nagatsuki, yang dimana mulai melatih basket ini dengan satu tujuan yaitu dapat mengalahkan semua lawannya.
2. Kuroko's Basketball