Mohon tunggu...
Radhwa Aisya
Radhwa Aisya Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa/Pelajar

hobi saya adalah membaca, traveling olahraga

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Perbedaan Ekonomi Makro Konvensional dan Ekonomi Makro Syariah

28 Februari 2023   20:56 Diperbarui: 28 Februari 2023   20:59 345
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Ekonomi Konvensional dan Ekonomi Syariah merupakan dua sistem ekonomi yang memiliki perbedaan yang cukup signifikan. Ekonomi Konvensional adalah sistem ekonomi yang berbasis pada prinsip-prinsip ekonomi pasar yang bertujuan untuk memaksimalkan keuntungan. Sistem ini menganggap bahwa keuntungan merupakan tujuan utama dari setiap aktivitas ekonomi, dan individu dan perusahaan dianggap sebagai pelaku utama dalam sistem ini.

Di sisi lain, Ekonomi Syariah adalah sistem ekonomi yang mengacu pada prinsip-prinsip dasar agama Islam dan hukum Syariah. Sistem ini memandang bahwa keuntungan bukan merupakan tujuan utama dari setiap aktivitas ekonomi, melainkan lebih menekankan pada prinsip-prinsip keadilan sosial dan kemandirian

Berikut ini adalah beberapa perbedaan utama antara Ekonomi Makro Konvensional dan Ekonomi Makro Syariah:

Ekonomi makro Islam

 Makro Islam adalah ilmu yang membahas permasalahan kebijakan ekonomi secara makro, berupa pengelolaan dan pengendalian, sesuai dengan ajaran Islam.

Ciri-ciri Ekonomi Islam:

Aqidah sebagai substansi (inti) yang menggerakkan dan mengarahkan kegiatan ekonomi.

Syari'ah sebagai batasan untuk memformulasi keputusan ekonomi.

Akhlak berfungsi sebagai parameter dalam proses optimalisasi kegiatan ekonomi

Dalam ekonomi Islam, tidak ada sistem bunga sehingga bank sentral tidak dapat menerapkan Kebijakan discount rate.Dalam ekonomi Islam hanya mengenal uang dalam fungsinya sebagai alat pertukaran (medium of Exchange), yaitu media untuk mengubah barang dari satu bentuk kepada bentuk lain. Fungsi lainnya Adalah sebagai satuan nilai (unit of account).

Ekonomi makro konvensional

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun