Program yang baik adalah dengan melakukan 3R, Reduce (pengurangan sampah), Reuse (pemanfaatan kembali limbah), Recycle ( mendaur ulang sampah), sebagai contoh kita dapat melaksanakan anjuran ini dengan Reduce (berupaya meminimalkan produksi sampah), Reuse (menggunakan keranjang belanja pasar berulang/pakai tas kain), Recycle (kertas daur ulang/kompos atau chip dari daur ulang sampah plastik.
Kondisi sampah di Jakarta bila kita lihat komposisinya, sumber sampah berasal dari: industri 8,97%, perkantoran 27,35%, sekolah 5,32%, pasar 4%, pemukiman 52,97%, lainnya 1,4%. Volume timbunan sampah di DKI Jakarta adalah 29.676,24 M3 atau 6.594,72 ton/hari; Dengan program 3R hingga tahun 2009 tingkat keberhasilannya untuk mereduksi sampah 7% dari total volume timbunan sampah, dan diharapkan target 2012 bisa mereduksi sampah sebesar 12%-15%.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H