Mohon tunggu...
R ADAMAHMADA
R ADAMAHMADA Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Ubah takdirmu dengan caramu sendiri.

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Resep Kue Pukis

11 Oktober 2022   14:12 Diperbarui: 11 Oktober 2022   15:00 278
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foodie. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Assalamualaikum wr.wb

Hallo teman-teman disini saya akan membagikan resep kue pukis yang lembut dan enak sekali dijamin semuanya suka

Diikuti langkah-langkah berikut ya teman-teman

Bahan yang kita perlukan sebagai berikut:

  • Santan 180ml
  • 1/2 SDM Ragi instan
  • 60ml air hangat
  • 3 butir telur ayam
  • 100g gula pasir
  • 150g tepung terigu
  • meses,keju,kacang yang sudah di hancurkan
  • margarin
  • kuas
  • teflon cetakan kue pukis

Berikut cara pembuatannya:

  • masak santan hingga mendidih lalu Angkat dan diamkan hingga hangat
  • campurkan ragi dengan air hangat lalu aduk hingga berbuih
  • kocok telur yang bercampur dengan gula hingga kental dan berkembang
  • tambahkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil aduk hingga merata
  • masukkan larutan ragi kedalam adonan tepung lalu aduk sampai merata
  • tambahkan santan sambil di aduk merata dan diamkan selama 30 menit
  • panaskan cetakan pukis diatas api sedang, jangan lupa olesi dengan margarin supaya tidak lengket
  • tuangkan adonan kue pukis kedalam cetakan hingga hampir penuh
  • taburkan toping meses,keju atau kacang sesuai dengan selera lalu tutup hingga mengembang
  • setelah pinggirnya kering,angkat kue pukis dan sudah siap disajikan

Selamat Mencoba ya teman-teman               

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun