Mohon tunggu...
R Armsr
R Armsr Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Seorang pembaca yang belajar menjadi penulis

Selanjutnya

Tutup

Film

Review Serial Netflix Terbaru "A Killer Paradox" yang Dibunuh yang Membunuh

12 Februari 2024   12:21 Diperbarui: 12 Februari 2024   12:23 200
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Berniat memberi tahu bahwa temannya tertidur dijalan , Lee tang justru disuruh pergi dan membiarkannya saja. Namun Lee tang yang tidak kunjung pergi membuat pria itu marah dan memukulnya.

Lee tang yang ternyata memiliki trauma, menjadi korban penindasan saat sekolah, melakukan pembelaan diri dengan memukul kepala pria itu hingga tewas.

Terkejut dengan apa yg dia lakukan, Lee tang langsung melarikan diri dan tanpa sengaja meninggalkan bukti.

Rentetan peristiwa menegangkan mulai terjadi.

Dari Lee Tang yang ikut diselidiki polisi yang di perankan oleh Son Seokgu, di hantui rasa bersalah setelah membunuh, hingga kebenaran yang terungkap bahwa pria yang ia bunuh adalah seorang pembunuh berantai yang telah lama menjadi buronan polisi.

Tidak berhenti disitu, Lee Tang yang mulai bernafas lega dikejutkan dengan kedatangan seorang wanita yang mengaku memiliki bukti pembunuhan yang dia lakukan.

Apakah yang akan dilakukan Lee Tang selanjutnya? Apakah dia akan menyerahkan diri ke kantor polisi atau justru berusaha menutupi perbuatannya lagi?

Tonton keseluruhan episode "A Killer Paradox"  di aplikasi Netflix untuk menyaksikan  keseruan drama bergenre K

komedi dan thriller ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun