Banyak yang mungkin mengira bahwa fredrick termasuk keluarga terkaya didunia, tapi nyatanya ada loh yang jauh lebih terkaya, yuk, telusuri lebih dalam lagi.
Penasaran siapa saja keluarga terkaya di dunia yang kekayaannya bikin kita merasa kecil?.
 Berikut daftar berikut ini nomor 6 bikin kamu melongo
1. Keluarga Ambani
Konglomerat Minyak dari India dengan Kekayaan Rp 1,610 Triliun
Dikenal sebagai salah satu keluarga paling berpengaruh di India, keluarga Ambani adalah pemilik Reliance Industries.Â
Mereka sukses membangun kekayaan luar biasa dari industri minyak dan gas.Â
Selain itu, keluarga ini juga punya bisnis di bidang telekomunikasi dan ritel yang terus berkembang pesat.
2. Keluarga Al-Saud
Keluarga Kerajaan Arab Saudi dengan Rp 2,281 Triliun
Keluarga Al-Saud menguasai sebagian besar kekayaan Arab Saudi, terutama dari hasil minyak.Â
Sebagai penguasa kerajaan, mereka juga memiliki pengaruh besar di dunia politik dan ekonomi global.Â