Gadget merupakan salah satu teknologi informasi/ komunikasi yang saat ini berkembang dengan pesat. Hampir semua remaja menggunakan Gadget untuk mengakses berbagai media sosial.Â
 Nah,arti dari sosial media yaitu media yang memiliki dampak besar pada kehidupan kita saat ini. Akibat dari perkembangan gadget banyak remaja dengan mudahnya mengakses media seks yang menyebabkan meningkatnya hubungan seks dikalangan remaja.
   Gadget ini juga telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern. Penggunaan gadget yang berlebihan akan membawa dampak buruk bagi perkembangan sosial.
   Pengaruh dampak buruk gadget dan seks antara lain :
Gadget :
-menjadi pribadi tertutup
-gangguan tidur
-suka menyendiri
-perilaku kekerasan seksualÂ
-pudarnya kreativitas, dan
-ancaman bullying