Serah terima dengan petugas Pasar tradisional di desa karang mulya.
Belakangan ini aksi peduli sesama di tengah wabah Corona Covid-19 sering dijumpai. Ada beragam cara yang dapat dilakukan untuk membantu mengurangi penyebaran wabah virus tersebut. Namun semenjak mewabahnya virus Corona Covid-19 masker menjadi barang yang langka.Â
"Para pedagang sangat antusias dengan pembagian masker yang di lakukan mahasiswa unisma di pasar ujar penerima Masker gratis tersebut"
 saya mengharapkan dengan pembagian masker ini para pedagang akan sadar pentingnnya penggunaan masker di masa "pandemi Covid19 "
Sebanyak Puluhan masker dan vitamin C, di bagikan Mahasiswa Unisma di Pasar Tradsional Karang mulya.
Satu persatu pedagang, yang ada di Pasar Karang mulya, di berikan satu masker dan vitamin c.
Selain memberikan masker, Mahasiswa Unisma juga memberikan himbauan kepada pedagang agar tetap menjaga protokol kesehatan, yakni dengan menggunakan masker serta mencuci tangan.
Untuk itu, Saya ikut serta dalam bergiat dalam memutus mata rantai penyebaran covid 19 dengan membagi masker serta memastikan masyaraakt tetap menjaga protokol kesehatan guna menuju New Normal.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H