Mohon tunggu...
Putra Irawan
Putra Irawan Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatra utara

assalamualaikum semua, perkenalkan nama saya adalah Putra Irawan, saya seorang mahasiswa pendidikan Akuntansi yang sangat tertarik mendalami tentang apa itu "HATI" dan bagaimana Hati itu bekerja , semoga tulisan-tulisan saya dapat dinikmati dengan baik yaa..

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Malam Datang Lagi

9 Juli 2024   02:20 Diperbarui: 9 Juli 2024   02:39 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Malam ini tiada kantuk kurasa

Entah ini sebab dari dua cangkir kopi yang ku minum tadi..

Terkadang hati terasa bimbang, melihat cerita indah yang terkadang hanya bisa menjadi khayal...

Ku merintih.. menjadikan setiap dekapan menjadi rasa iba yang tak kunjung mumpuni...

Apakah kau memikirkan ku malam ini?

Wahai hati yang datang lalu pergi 

Kau membuatku berada di atas ambang hati.. dan mencampakkanku layak sampah tiada arti..

Apakah harta membuatmu begini? Menyangkal bahwa hidup denganku akan membuatmu jatuh ke taraf hidup paling miskin?

Tapi ku tak bisa menyalahkanmu... 

Sedang kau hanya mencoba untuk menjadi manusia seperti umumnya, yang mencintai dengan logika, realitas, dan kesenjangan sosial.

Tidak denganku yg mencintaimu dengan sempurna, tanpa menuntut kesempurnaan darimu..

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun