Martabak merupakan hidangan lezat yang disukai banyak orang, seringkali menjadi jembatan bagi pengusaha kecil untuk mengejar mimpi mereka. Salah satu contohnya adalah kisah inspiratif seorang penjual martabak yang tidak hanya menciptakan kuliner lezat tetapi juga memberikan motivasi bagi kaum muda untuk mengejar impian mereka pemilik warung martabak ini, namanya Ivan, memulai usahanya dari nol.Â
Dengan hanya memiliki keahlian dalam membuat martabak dari ayahnya, mas ivan berani membuka usaha kecilnya. Meskipun menghadapi banyak tantangan seperti persaingan pasar yang ketat dan modal yang terbatas, mas ivan tetap gigih dan kreatif dalam memasarkan produknya.
latar belakang dari usaha martabak ini adalah untuk memenuhi kebutuhan ekonomi serta mengembangkan keahliannya dalam membuat martabak. Mas Ivan tidak hanya menjual martabak biasa, tetapi ia juga menciptakan variasi rasa dan tampilan yang unik untuk menarik perhatian para pelanggan. Hal tersebut menunjukkan bahwa kreativitas dapat menjadikan kunci kesuksesan, walaupun dalam bisnis sederhana sekalipun.
Kisah sukses mas ivan memberikan motivasi yang besar, terutama bagi kaum muda yang mungkin merasa ragu untuk memulai usaha mereka sendiri. Keberanian, kerja keras, dan inovasi adalah pesan yang dapat diambil dari perjalanan ivan.
Â
dari cerita mas ivan semangat pantang menyerah, kemauan untuk berinovasi, dan keberanian untuk mengambil risiko, kita semua dapat mengejar mimpi kita sendiri. pesan dari perjalanan ivan bagi kaum muda adalah panggilan untuk menggali potensi diri, mengejar impian, dan membangun sesuatu yang berarti dalam hidup mereka.
Dari cerita mas ivan dapat di lihat bahwa , mas ivan masuk kedalam segitiga hierarki Abraham Maslow pada tingkat kebutuhan rasa aman yaitu untuk keamanan ekonomi keluarga, serta juga pada tingkat Aktualisasi diri.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H