Mohon tunggu...
Purwanto Yakub
Purwanto Yakub Mohon Tunggu... Guru - PNS (Penulis)

Puwanto, lahir di Blitar, seorang yang pantang menyerah, senang dengan tantangan, suka menulis dan membaca, dan terus berusaha berkarya. Anak 5 tiga yang masih kuliah. kegiatan sehari hari menjadi kepala sekolah spesialis daerah pedalaman, karena selalu bertugas di darah pinggiran. Hoby bermain musik, olah raga dan menyanyi(dulu). JUJUR adalah moto hidup. Selalu

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Ulin

18 November 2023   10:22 Diperbarui: 18 November 2023   13:41 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ulin

Oleh : Purwanto Yakub

Cerah langit Penajam, mengiringi perjalanan pagi ini. Awan terlihat cerah namun sesekali tetesan air hujan memberi pesan agar segera melanjutkan perjalanan. 

Sampai di Ferry terlihat kapal hendak bersandar menyambut kedatangan para penumpang. Kedatangannya dinantikan banyak orang. Kapal Ulin Fery yang rasanya sudah lebih dari 25 Tahun. 

Kapal penyeberangan ini terlihat gagah perkasa dan setia menghantarkan warga Penajam dan sekitarnya. 

Ulin adalah nama kayu asli Kalimantan, yang memiliki keunggulan tiada tara. Ratusan tahun terpendam dalam air tidak bisaa busuk dan lapuk. Mungkin. I i yang menginspirasi pemilik kapal memberinya nama Ferry Ulin. Sebagai pemakai jasa penyeberangan, rasanya sudah cukup lama diantarkan dan dijemput, kapan pun waktu ya. Mau siang malam bahkan tengah malam sekalipun. Semoga Fery bisa memberikan layanannya kepada masyarakat semakin hari semakin baik. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun