Mohon tunggu...
Puji Hartini
Puji Hartini Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa MM UAJY

Ordinary Person with Special Grace

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Generasi Muda Berkarya: SMA Marsudirini Bogor Sukses Membuat Tote Bag dan Pouch Ramah Lingkungan

7 November 2024   09:49 Diperbarui: 7 November 2024   10:07 284
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Dokumentasi SMA Marsudirini Bogor

Dampak Positif bagi Peserta Didik SMA Marsudirini Bogor

Proyek tote bag ini menjadi bagian dari pendidikan yang tidak hanya mengajarkan keterampilan tangan, tetapi juga mendukung nilai-nilai lingkungan dan kreativitas. Peserta didik SMA Marsudirini Bogor yang terlibat dalam kegiatan ini belajar mengenai proses pewarnaan, pentingnya merawat alam, serta inovasi dalam menghasilkan produk ramah lingkungan. Kegiatan ini juga meningkatkan kesadaran mereka terhadap industri kreatif yang bertanggung jawab secara lingkungan.

ISumber: Dokumentasi SMA Marsudirini Bogor
ISumber: Dokumentasi SMA Marsudirini Bogor

Mencintai alam dan ciptaan Tuhan

Penanaman nilai mencintai alam dan ciptaan Tuhan sangatlah penting untuk menjadi budaya dan diimplementasikan dalam kehidupan sehingga generasi muda mampu mendukung gerakan sustainable development program.  Penggunaan pewarna alami pada tote bag buatan peserta didik SMA Marsudirini Bogor adalah langkah kecil namun berarti dalam mengurangi dampak negatif industri tekstil terhadap lingkungan. Melalui proyek ini, para siswa tidak hanya menghasilkan karya yang estetis, tetapi juga turut berperan dalam pelestarian alam. Inisiatif ini diharapkan menjadi inspirasi bagi generasi muda untuk lebih kreatif dan peduli terhadap lingkungan di masa depan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun