Mohon tunggu...
PUJA ADITIA
PUJA ADITIA Mohon Tunggu... lainnya -

Memperbaharui Pengetahuan lewat membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Antara Sikap Ilmiah dan Gaya Hidup Generasi Muda Kita

19 September 2013   05:43 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:42 171
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Generasi muda mempunyai peranan sebagai agen perubahan, dimana kedepannya mampu menjawab tantangan perubahan zaman dengan produktifitasnya dalam menghasilkan karya-karya terutama karya ilmiah yang berbobot dan orisinil. Kenyataan yang terlihat, semua itu masih jauh dari yang diinginkan. Partisipasi generasi muda sekarang belum menunjukkan minimal sikap ilmiah. Keengganan dan kemandulan sikap ilmiah generasi muda disebabkan oleh orientasi keberhasilan yang menjadi ukuran kesuksesan dalam hidupnya. Paradigma yang dibangun ialah ukuran sukses dilihat dan diukur dari atau dengan seberapa banyaknya harta benda dan materi yang dapat dihasilkan, ini semakin menjauhkan bahkan cenderung menghilangkan sikap ilmiah. Sekelompok pemuda yang bersikap demikian menjadikan lingkungan disekitarnya menjadi sangat pragmatis, tidak mendukung pada budaya pembentukan sikap ilmiah yang kondusif. Pola hidup yang dibentuk mengarahkan generasi muda kita pada budaya hedonisme, gaya hidup glamor dan berorientasi pada materi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun