"Ada karya tentang Samarinda yang selalu di serang banjir, jalan rusak, kapal tambang yang sering hilir mudik di sungai, dan juga ada karya bercerita kuliner, serta hantu-hantu yang cuman bisa ditemukan di Kota Samarinda," ujarnya.Â
Di kutip dari laman Instagram @hetifah, Wakil Ketua Komisi X DPR Republik Indonesia, juga menuturkan hal serupa "Minggu lalu saat hadir di hari terakhir terasa begitu nyaman dan hangat ada di ruangan yang penuh dengan gambaran akan Kota Samarinda yang begitu kaya akan kuliner seni arsitektur dan budaya semuanya berbaur menjadi satu."Â
Melalui hal-hal tersebut sangat diharapkan para pengunjung yang juga penduduk Kota Samarinda bisa lebih paham dan peduli dengan Sang Ibukota Provinsi. Dari berbagai aspek yang sering dijumpai di lingkungan masyarakat tak disangka-sangka bisa ditemui saat berkunjung ke sini.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H