Alhamdulillah kunjungan yang singkat bisa bertemu dengan sahabat-sahabat di perumahan dan cerita berbagai hal berkaitan dengan gempa, politik dan isu-isu hangat yang sedang terjadi.
Senin pagi pukul 05.00 WIB kembali melanjutkan perjalanan pulang ke Depok, diiringi dengan rintik-rintik gerimis sepanjang perjalanan, karena masih pagi kami belum terkena penyekatan ganil genap saat mau ke arah Puncak dari Cianjur. Sepanjang perjalanan lancar sesekali tersendat karena mobil pick up yang membawa muatan berlebih berjalan pelan.Â
Setelah membeli oleh-oleh wajib sate maranggi kami sampai di Depok pukul 7.25 pagi ternyata cukup cepat kalau kita bisa memilih waktu dan jalur yang tepat. Demikian perjalanan ke Cianjur kali ini semoga ada yang bermanfaat
Salam sehat dan salam tangguhÂ
Tetap semangat dan semangat terusÂ
Depok, 23 Januari 2023
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI