Mohon tunggu...
Rienta Primaputri
Rienta Primaputri Mohon Tunggu... Konsultan - Personal space to share ideas, updates and inspirations.

Seorang pengamat muda yang menggemari isu internasional dan gerakan sosial

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop

Jangan Lewatkan Melihat Fenomena Supermoon Malam Ini

14 November 2016   16:21 Diperbarui: 14 November 2016   16:25 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Fenomena Supermoon, Bulan Purnama Terbesar. Source: Blog Reservasi.

Meskipun cuaca tergolong buruk pada bulan November ini, namun ada hal menarik bagi para penikmat bintang. Ya benar, fenomena langka supermoon akan menghiasi pemandangan langit malam ini. Supermoon adalah fenomena bulan purnama terbesar dalam 70 tahun akan terjadi tepat dibulan ini.

Para astronom NASA mengatakan fenomena ini terjadi ketika bulan berada pada titik terdekat dengan Bumi dalam kurun waktu 70 tahun dan akan muncul pada langit dimalam hari.  Ini yang akan membuat penampakan bulan purnama 14 November akan terlihat lebih terang dan lebih besar 14 persen daripada bulan purnama biasanya. Namun menurut para astronomi, Supermoon biasanya hanya bisa dilihat selama dua jam setelah bulan melewati orbitnya dengan bumi.

Fenomena Bulan Purna Terbesar ini akan muncul kembali pada 2034 tepat 70 mendatang. Selain penampakan supermoon ini, fenomena langit lainnya dibulan November 2016 adalah Hujan Meteor Lonid. Biasanya meteor ini jatuh pada pertengahan November karena bumi bergerak mendekati debu dari komet Tempel-Tuttle.Namun menurut para astronom yang akan membuat berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, sebanyak 15 meteor akan jatuh pada 16 November nanti. Pada 25 November nanti akan ada fenomena Jupiter yang berada dibawah bulan sabit yang menghadap tenggara. Waktu terbaik untuk melihat penampakan ini adalah saat sebelum subuh.  

Source: http://techno.okezone.com/read/2016/11/03/56/1532362/lima-fenomena-langit-yang-bakal-terjadi-pada-november-2016

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun