Dalam perhelatan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015 yang berlangsung 20-30 Agustus 2015 lalu, PT Nissan Motor Indonesia (NMI) hadir dengan mengusung "Innovation that Excites", dimana menampilkan edisi terbatas (limited edition) Nissan New X-Trail Ultimate dan Nissan March dengan pilihan warna baru.
Penampilan yang lebih macho menjadi keunggulan utama dengan adanya penambahan Front Xtemer Kit, Side Under Cover, Rear Under Cover dan Sporty Exhaust Finisher. Selain itu juga dilengkapi New Head Unit HD touchscreen 8 inch dengan fitur DVD, sistem navigasi dan bluetooth. Pilihan dari varian Nissan X-Trail Ultimate ini adalah Floral White, Bronze, Grey Metallic dan Phantom Black.
Untuk Nissan March akan tersedia dengan pilihan warna baru yaitu Sky Blue dengan pilihan varian 1.2L dan 1.5L
Â
Â
Â
Keterangan : semua foto merupakan dokumentasi pribadi penulis
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI