Mohon tunggu...
pra Juniarti
pra Juniarti Mohon Tunggu... Guru - Guru IPS di MTs Negeri Gresik

Senang menulis, membantu siswa menulis, mendaki gunung, mengenal tanaman obat

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Istana Kardus

4 Februari 2022   11:55 Diperbarui: 4 Februari 2022   12:08 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

ISTANA KARDUS
Oleh: prajuniartiprajuniarti
*
Ingin kubangun istana kardus
Untuk melepas mimpiku yang pupus
Bersama angin sepoi yang berhembus
Pada padang datar yang tandus
*
Disana kulepas penat dan lelah
Dari huru hara dunia yang terbelah
Dari hingar bingar dunia yang mewah
Mimpiku tak akan kulepas biar tak resah
*
Meski hanya di istana kardus tempatku berlindung
Aku tak akan sedih dan murung
Harus kugapai mimpi hingga beruntung
Menjadi sukses agar tidak luntang lantung
*
Ku tak meminta lebih
Meski ku raih cita-citaku penuh letih
Terus  berusaha tak akan menyerah mesti perih
Selalu memohon kepada Tuhan yang welas asih
*
Gresik, 4 Februari 2022
 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun