Mohon tunggu...
Mochamad Alpi Nugraha
Mochamad Alpi Nugraha Mohon Tunggu... Guru - Baca

kita sama-sama tidak tahu pendapat/paham mana yang benar. silahkan kamu pahami sesuka-suka kamu, tapi jangan memaksakan kesalahpahammanmu kepadaku. pedomanku "Kebenaran hanya milik ALLAH" tetap semangat, bijaksana, penuh cinta, damai dan suka cita 😁🥰🤘 MERDEKA ✊

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Kita Tidak Tahu Adanya Ajaran Sesat, Saya Kira Kita sendirilah yang Sesat

1 Februari 2020   18:23 Diperbarui: 1 Februari 2020   19:52 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Banyaknya orang yang gampang menuduh orang lain Sesat, saya kira itu salah, salah atas ketidaktahuan kita sebagai manusia yang tidak bisa membaca niat hati orang lain yang sedang dikerjakannya. Saya kira kita sendirilah yang  Sesat ketika kita menghakimi orang lain dan menyalahkan orang lain atas ketidaktahuan kita tentang niat seseorang itu. karena hanya Tuhan yang tahu isi hati manusia, kita tidak ada hak mengatakan Sesat itu kepada orang lain, karena itu hak prerogatif Tuhan. kita hanya cukup berkaca dan menilai diri sendiri. 

Prabu Wiwaha

01/02/2020

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun