Mohon tunggu...
Poe Three
Poe Three Mohon Tunggu... Arsitek - citizen of the world

Keep Calm and Write It On..

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Resensi Buku Oprah Winfrey "The Path Made Clear"

3 April 2020   23:08 Diperbarui: 3 April 2020   23:22 435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : Gramedia Digital

About The Author

Oprah Winfrey booming melalui acaranya yang dulu juga menjadi acara tv favorit saya, The Oprah Winfrey Show, karena selalu menginspirasi penontonnya. 

Satu hal yang paling diingat orang (termasuk saya) pasti episode dimana dia membagi-bagikan sebuah mobil pada setiap penonton di studio sambil berseru-seru, “you get a car..you get a car.. everybody get a car..”.. ya kan? 

Setelah pensiun dari acara tersebut terus terang saya sudah ga mendengar kabar dari Ibu ini. Makanya ketika saya lihat buku ini saya jadi tertarik, terlebih karena bukunya terlihat tidak tebal dan dari sinopsisnya juga terasa ringan.

Buku dimulai dengan narasi Oprah tentang maksudnya menulis buku ini, yang saya tangkap intinya dia ingin berbagi semangat dan visinya akan mengejar cita-cita. Beliau sendiri bilang disini bahwa passion nya adalah menjadi guru dan mendidik. 

Menurut saya wanita yang satu ini tahu apa yang dia mau dan bagaimana cara mencapainya, so it wont hurt to read some of her thoughts. 

Terdiri dari 10 tema yang berisi penggalan-penggalan hasil interview nya dengan tokoh-tokoh terkenal mulai dari para pemimpin dunia, sesama pembawa acara, pelawak, aktor/aktris/pekerja seni, penulis buku, penyintas, hingga pendeta dan suster. 

Secara keseluruhan buku ini cukup ringan dan indah dilihat juga, karena mayoritas halamannya berwarna dengan pemandangan landscape yang akan mengingatkanmu pada screensaver.

What I can Learn

Terdengar klise mungkin, tapi menurut saya keseluruhan tokoh-tokoh dalam buku ini (termasuk Oprah sendiri) memiliki kesamaan, yaitu keberanian. Berani berbicara, berani punya prinsip, berani untuk menjadi diri mereka sendiri dan berani mengejar versi terbaik dari diri mereka.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun