Profil
Pencerah Nusantara adalah gerakan sosial berbasis kolaborasi interprofesi untuk meningkatkan layanan kesehatan primer serta menumbuhkan paradigma sehat di masyarakat.
Pencerah Nusantara Konawe bertugas di Puskesmas Onembute, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara.
Anggota Tim Pencerah Nusantara Konawe (2016-2017):
1. dr.Cut Nyak Dian
2. Ns. Istiqomah NK
3. Bd. Charity Hartika
4. Aris Sujoko, SKM
5. Bunga Ramadani, S.I.P.
Pencerah Nusantara Konawe dapat dihubungi melalui e-mail : pn4konawe@gmail.com
Bergabung 21 Mei 2016
Statistik
Label Populer