Sebenarnya aku cukup tangguh dalam menerkam pilu dan sendu
Namun tadi secarik cahaya mengulurkan tangannya
Tangan yang sangat penuh oleh bait-bait merdu
Aku kalut, tampak semu seperti nyata adanya
Terbesit di hati ingin menghempas belenggu
Menerima banyak kasih, menggenggam penuh dunia
Dan beharap gunungan batu ini cepat musnah sempurnaÂ
Hingga tidak akan ada lagi keraguan tentang siapa itu aku?
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!