Dari penelitian yang dilakukan dari variasi NACA4412, NACA6409, NACA2412, dan NACA0012 didapatkan bahwa nilai torsi dan angular velocity meningkat dibandingkan dengan design blades turbin pleton tanpa mengunakan NACA Airfoil. Dari keempat variasi NACA tersebut diperoleh nilai tertinggi untuk unjuk kerja turbin Kaplan yaitu NACA4412 dengan jumlah blades 5. Untuk penelitian selanjutnya dengan mempertimbangkan pemilihan head karena fluktuasi head/ tekanan actual akan dinamis tidak tetap. Dengan mepertimbangn fluktuasi head diharapkan diperoleh rata-rata efisisensi yang optimal.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI