Mohon tunggu...
Pical Gadi
Pical Gadi Mohon Tunggu... Administrasi - Karyawan Swasta

Lebih sering mengisi kanal fiksi | People Empowerment Activist | Phlegmatis-Damai| twitter: @picalg | picalg.blogspot.com | planet-fiksi.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Jomblo pun Bisa Merayakan Malam Tahun Baru

31 Desember 2015   17:30 Diperbarui: 31 Desember 2015   18:00 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Nah, jika kiat-kiat di atas cukup kental nuansa senang-senangnya, maka kiat ini lebih silent mode. Dan memang sebaiknya dilakukan setelah membuat perayaan. Lihatlah kembali resolusi tahun lalu yang sudah tercapai dan belum tercapai. Kemudian, buat kembali resolusi baru untuk menjadi komitmen kita pada tahun yang akan datang. Lalu ciptakan suasana hening untuk lebih membantu kita merenungkan segala nikmat, keberhasilan dan pencapaian kita sepanjang tahun ini. Ingat juga penderitaan, cobaan hidup dan kegagalan yang kita alami. Kita mungkin kemudian bisa tersenyum dan memberi semangat pada diri kita yang lebih dewasa setahun lagi menghadapi kehidupan. Ini juga bisa menjadi sumber motivasi baru untuk menapaki tahun yang akan datang. Lalu berdoalah kepada Tuhan yang Maha Esa, bersyukur atas segala pemberiannya dan kesempatan untuk membuka lembaran buku hidup berikutnya.

Rasanya kiat-kiat di atas sudah cukup. Yang punya kiat sendiri, monggo dilanjutkan. Yang penting perayaan kita malam ini jangan sampai kebablasan dan merugikan diri sendiri maupun orang lain. Selamat menyongsong detik-detik pergantian tahun. Sukses selalu. (PG)

_________________________

ilustrasi gambar dari: collegecandy.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun