Mohon tunggu...
PETRUS PIT SUPARDI
PETRUS PIT SUPARDI Mohon Tunggu... Penulis - Menulis untuk Perubahan

Musafir di rumah bumi Papua

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Hening yang Menyucikan

31 Juli 2021   07:39 Diperbarui: 31 Juli 2021   07:51 124
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hari-hari berlalu bersama padatnya aktivitas

Jiwa tertindih aneka tuntutan karir

Mengejar jabatan, kekuasaan da harta kekayaan duniawi

Mengabaikan waktu untuk diri sendiri

Kembalilah,

Pulang ke dalam rumah jiwa

Memasuki ruang hidup paling suci

Sendiri dalam hening

Masihkah mengenal diri sendiri?

Gumpalan lumpur berserakan pada lantai hidup

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun